Dortmund Melepas Ilkay Gundogan
Gelandang Dortmund Ilkay Gundogan yang beberapa musim ini
menjadi pilihan utama Dortmund, kabarnya sudah dilepas Dortmund. Kabar yang
menyebutkan Dortmund melepas Ilkay Gundogan membuat klub-klub Inggris dan
Spanyol bersaing untuk mendapatkan tanda tangan Gundogan.
Dortmund dikabarkan siap menerima tawaran yang datang untuk
Ilkay Gundogan. Dortmund sudah siap melepas salahsatu pemain andalannya dan
ikut andil dalam pencapaian Dortmund ke Final Liga Champions.
Dortmund rela melepas Ilkay Gundogan karena dirinya lebih
sering menghabiskan musim lalu di ruang perawatan cedera.
Manchester United menjadi klub yang paling meminati Ilkay
Gundogan. Sudah menjadi rahasia umum kalau pelatih MU saat ini, Louis Van Gaal
membutuhkan gelandang untuk memperkuat lini tengah MU.
Bagaimana kelanjutan kabar Dortmund yang rela melepas Ilkay
Gundogan ? kita tunggu saja.
0 komentar:
Post a Comment